Meskipun pasar tengah melemah dan beberapa investor OG mulai menjual, para whale Etherum terbesar tetap konsisten akumulasi, sementara sentimen pembeli ETF Ethereum terus membaik.
Cryptocurrency Investment Berita
- Berita
- Berita
CEO Strategy Phong Le berujar, Bitcoin hanya akan dijual jika harga saham perusahaan jatuh di bawah nilai aset bersih (net asset value) dan opsi pendanaan menghilang, menyebutnya sebagai keputusan finansial.
- Berita
Arthur Hayes menyebut struktur token Monad rentan akan aksi jual brutal dan memprediksi money printing akan memicu reli besar berikutnya di pasar kripto.
- Berita
Diversifikasi kini menjadi alasan terbesar bagi investor masuk ke aset kripto pada 2025, sementara permintaan ETF yang terus meningkat & celah regulasi yang masih tersisa memahat perilaku pasar.
- Berita
Robert Kiyosaki prediksi Bitcoin akan gapai US$250.000 & emas US$27.000 pada 2026, sambil menyatakan ia tengah borong aset riil (hard asset) jelang crash pasar yang mengintai.
- Berita
Mantan CEO BitMEX Arthur Hayes berujar bahwa membengkaknya utang AS akan memaksa Federal Reserve melakukan “stealth QE”, menyuntikkan likuiditas yang bisa memicu reli Bitcoin berikutnya.
- Berita
Model AI murah asal Cina, QWEN3, menjadi satu-satunya yang berhasil meraup profit, sementara para pesaingnya yang lebih mahal justru menelan rugi parah.
- Berita
Institusi kini menokenisasi ratusan juta dolar modal di blockchain Avalanche, yang menurut Nansen, berhasil mengubah integrasi antara pemerintah dan TradFi menjadi realitas on-chain.
- Berita
Crash market US$19 miliar mungkin justru menjadi peluang beli ketika gejolak mereda dalam beberapa pekan ke depan, ujar Geoff Kendrick dari Standard Chartered kepada Cointelegraph dalam wawancara eksklusif.
- Berita
Grok 4 sukses mencetak profit 500% hanya dalam sehari setelah sukses mendeteksi market bottom kripto dan pindah ke posisi long ber-leverage.
- Berita
Korelasi Bitcoin dengan emas makin erat yakni di atas 0,85 seiring keduanya menarik minat investor yang mengincar stabilitas di tengah inflasi & ketidakpastian global.
- Berita
Dalam salah satu manuver perdananya dalam dua bulan terakhir, Bitcoin whale ini kembali pasang short masif atas Bitcoin & Ethereum senilai ratusan juta dolar, bertaruh pada drop harga jangka pendek keduanya.
- Berita
Para trader di BNB Chain raup jutaan dolar dari meme coin anyar yang melesat secara parabolik; salah satunya mengubah modal US$3.500 menjadi US$7,9 juta di tengah ledakan aktivitas trading on-chain.
- Berita
Seorang trader kantongi hampir US$2 juta profit dari investasi di meme coin “4” tak lama setelah munculnya postingan Zhao di media sosial terkait insiden phishing BNB Chain.
- Berita
Bitcoin berpotensi reli ke US$150rb sebelum akhir tahun, seiring lonjakan safe haven emas pacu permintaan institusional, menurut pendiri hedge fund, Charles Edwards.